5 Kebiasaan Orang Paling Bahagia Menurut Penelitian, Kalian Termasuk?


0
3 shares
5 Kebiasaan Orang Paling Bahagia Menurut Penelitian, Kalian Termasuk?

Kebahagiaan adalah hal yang sangat didambakan oleh semua orang di dunia ini. Dikala kita bahagia segalanya akan terasa indah dan hati pun terasa tentram dan damai. Kebahagiaan atau kegembiraan adalah suatu keadaan pikiran atau perasaan yang ditandai dengan kecukupan hingga kesenangan, cinta, kepuasan, kenikmatan, atau kegembiraan yang intens. Berikut ini adalah kebiasaan orang yang paling bahagia di dunia, yang mungkin bisa kalian pelajari kebiasaan mereka sehingga hidup kalian akan lebih baik dan selalu bahagia.

Kebiasaan Orang Paling Bahagia Di Dunia Menurut Penelitian Tidak Akan Merugikan Orang Lain

1. Jarang Membuka Atau Menggunakan Media Sosial

Dan faktanya, bahwa semakin sering kalian memakai atau menggunakan media sosial apapun akan menambah tingkat kegelisahan kalian. Dari penelitian yang dilakukan, terkait bagaimana penggunaan media sosial bisa berpengaruh pada kehidupan seseorang. Selain itu keluar dari kehidupan media sosial akan meningkatkan level kebahagiaan yang tinggi.

BACA JUGA: Ini Dia Hal Yang Perlu Kalian Contoh Dari Kebiasaan Orang Sukses!

2. Mereka Selalu Belajar

Mereka adalah pembelajar seumur hidup, terus membaca buku-buku baru, menjelajahi budaya, belajar bahasa baru, dan lain-lain. Jadi tidak ada kata menyesal dari mempelajari untuk  hal baru dalam hidup yang kita jalani saat ini.

3. Mereka Sangat Mudah Untuk Bersyukur

Segala sesuatu yang mereka jalani akan selalu disyukuri, tidak peduli apapun yang akan dia dapatkan. Mereka selalu bersyukur ternyata lebih optimis dan memiliki perasaan yang lebih baik soal hidupnya. Mereka yang sering bersyukur akan jarang menemui dokter atau bisa disebut jauh dari penyakit.

4. Mereka Lebih Aktif Secara Fisik

Selalu berolahraga menurut para ahli psikologis adalah pemicu meningkatnya kebahagiaan. Seperti contoh orang yang suka naik gunung dia akan cenderung sealau bahagia di perjalanan, walaupun mereka berjalan atau melakukan aktivitas lain yang gak membebani.

BACA JUGA :  Inilah!! 6 Tempat Hunting Photo Di Jogja Yang Keren Dan Lagi Hits

5. Mereka Jarang Menebar Foto Sedih atau Berita Sedih Kepada Orang Lain

Mereka yang sering menebarkan berita atau foto yang sedih menurut suatu penelitian, tingkat kebahagiaan mereka cenderung akan tergoyah. Apalagi tentang hubungan cinta, penelitinya mengatakan bahwa orang merasa cemas tentang perasaan pasangan mereka terhadapnya, jadi mereka akan memposting lebih banyak soal hubungan mereka di media sosial.

Itulah beberapa kebiasaan orang paling bahagia di dunia menurut penelitian. Apakah pembaca setia hallo bro sudah termasuk orang yang bahagia berdasarkan definisi aktivitas di atas? Tulis di kolom komentar dan berbagi dengan orang lain tentang bagaimana caramu bahagia!


What's Your Reaction?

hate hate
0
hate
confused confused
0
confused
fail fail
0
fail
fun fun
0
fun
geeky geeky
0
geeky
love love
0
love
lol lol
0
lol
omg omg
0
omg
win win
0
win
Hidden Author
Subscribe
Notify of
0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
Choose A Format
Personality quiz
Series of questions that intends to reveal something about the personality
Trivia quiz
Series of questions with right and wrong answers that intends to check knowledge
Poll
Voting to make decisions or determine opinions
Story
Formatted Text with Embeds and Visuals
List
The Classic Internet Listicles
Countdown
The Classic Internet Countdowns
Open List
Submit your own item and vote up for the best submission
Ranked List
Upvote or downvote to decide the best list item
Meme
Upload your own images to make custom memes
Image
Photo or GIF